Sabtu, 23 Februari 2019

Ukuran Gejala Pusat Data Tidak Berkelompok


1.       Rata-Rata Hitung (Mean)

Diketahui Data :
 

                 Maka Rata Rata Hitungnya adalah …
Penyelesaian:






2.       Rata-Rata Ukur

Rata-rata Ukur/Geometri dari sejumlah N nilai data adalah akar
pangkat N dari hasil kali masing-masing nilai dari kelompok
tersebut.

Diketahui Data :
 

Maka rata-rata ukurannya adalah …
Penyelsaian :




3.       Rata-Rata Harmonis

Rata-rata Harmonis dari seperangkat data X1, X2, …, XN adalah kebalikan
Rata-rata hitung dari kebalikan nilai-nilai data.


Diketahui Data :
 

Maka rata-rata harmonisnya adalah …..
Penyelesaian :
 

 
     


4.       Rata-Rata Tertimbang
Diketahui Data :
 


Maka rata-rata tertimbangnya adalah …..
Penyelesaian :


5.       Median

Median (Me) adalah nilai data yang terletak di tengah-tengah suatu data yang diurutkan (data terurut).
Diketahui Data Ganjil :  n = 5
 

Maka mediannya adalah …..
Penyelesaian :
 



Diketahui Data Genap :  n = 6
 

Maka mediannya adalah …..
Penyelesaian :

 



6.       Modus

Contoh :
 

Modusnya adalah 4


7. Kuartil  

Pada prinsipnya, pengertian kuartil sama dengan median. Perbedaanya hanya terletak pada banyaknya pembagian kelompok data. Median membagi kelompok data atas 2 bagian, sedangkan kuartil membagi kelompok data atas 4 bagian yang sama besar, sehingga akan terdapat 3 kuartil yaitu kuartil ke-1, kuartil ke-2 dan kuartil ke-3, dimana kuartil ke-2 sama dengan median:
1).Kuartil pertama/bawah (Q1)
   Q1 membagi data terurut menjadi ¼ bagian dan ¾  bagian
·        Data ke- n+1/4  ,untuk  n ganjil
·        Data ke- n+2/4  ,untuk n  genap
 2).Kuartil kedua/tengah(Q2)
     Qmembagi data terurut menjadi 2/4 atau ½  bagian,Dengan kata lain,Q2 merupakan   median data.
·        Data ke-n+1 / 2  , untuk n ganjil
·        Data ke- (n/2 )+data ke-( (n/2 )+ 1 ) / 2  untuk n genap
3).Kuartil ketiga/atas (Q3)
    Q3 membagi data terurut menjadi ¾ bagian dan ¼ bagian.
·        Data ke- (3(n+1) )/ 4 ,untuk n ganjil
·        Data ke- (3n + 2 ) / 4 ,untuk n genap





Cara Cepatnya 

NO
Data
1
40
2
42
3
44
4
46
5
48
6
50
7
52
8
54
9
52
10
58
11
60
12
62
13
64
14
66
15
68
16
70
17
72
18
74
19
76
20
78

Column1


Mean
58,8
Standard Error
2,665175
Median
59
Mode
52
Standard Deviation
11,919025
Sample Variance
142,06316
Kurtosis
-1,257732
Skewness
0,0450249
Range
38
Minimum
40
Maximum
78
Sum
1176
Count
20






 

Kemiringan Dan Keruncingan Data

Kemiringan Distribusi Data (Skewness) Merupakan derajat atau ukuran dari ketidaksimetrisan (Asimetri) suatu distribusi data. Kemiringan dist...